Lokasi wisata pantai Linau kabupaten Kaur
0 komentar
Pantai Linau terletak di Kecamatan Maje Kabupaten Kaur Propinsi Bengkulu, pantai ini sudah lama dikenal. Sejak dahulu kala pantai ini sering dijadikan tempat berlabuhnya berbagai kapal untuk mengangkut hasil hutan berupa kayu yang akan diekspor ke luar negeri.
Dermaga Linau sering dijadikan tempat pariwisata dan bersantai bersama orang terdekat, serta sering dijadikan wisata pancing (tempat memancing) ikan. Keindahan laut linau dengan warna laut yang biru menambah daya tarik pantai linau.
Selain pantai yang indah, desa Linau juga memiliki wisata sejarah berupa benteng peninggalan penjajah dan berbagai cerita rakyat lainnya di masa lampau. Desa Benteng Harapan Linau yang berbatasan desa Air Long juga telah dibangun tempat wisata yang terletak di bibir pantai di sepanjang jalan lintas Bengkulu-Lampung yang terdapat di desa Benteng Harapan Linau.
Sumber: Bintuhan dot Info
wisata kaur is the best
BalasHapusmantapp
BalasHapuscak iye,,kaurea.haha
BalasHapusi like pantai linau
BalasHapusaiiii,, ndak kesitu nutt
BalasHapusajak akuu
hahaha
BalasHapusokeee
coment yg lain wehh
mantapp
BalasHapussejuk nan indah...bkin hti adem
BalasHapus